Tindak Lanjut Pelaporan Kerusakan Infrastruktur Melalui SIPU WEB

Pemantauan Progress Tindak Lanjut pelaporan masyarakat juga dapat diketahui oleh masyrakat umum melalui SIPU (Smart Infrastruktur Pekerjaan Umum Kota Semarang) berbasis Website, tepatnya pada menu peta dan data pelaporan masyarakat seperti gambar dibawah Keterangan : Kuning : Laporan yang sudah diterima oleh uptd terkait Merah : Laporan yang sudah dilakukan Read more…

Tindak Lanjut Pelaporan Kerusakan Infrastruktur Melalui SIPU Mobile

Pemantauan Progres tindak lanjut dapat dilakukan langsung melalui aplikasi SIPU (Smart Infrastruktur) yang sudah di install pada smart phone dan telah digunakan untuk melakukan pelaporan Silahkan buka aplikasi Smart Infrastruktur berbasis mobile seperti gambar di bawah ini Silahkan klik menu profil pada aplikasi Smart Infrastruktur Pekerjaan Umum Kota Semarang (SIPU)

Melaporkan Kerusakan Infrastruktur dengan SIPU

(SIPU) Smart Infrastruktur Pekerjaan Umum Kota Semarang adalah sistem informasi berbasis Mobile dan Web untuk meningkatkan kinerja Dinas Pekerjaan Umum Kota Semarang. sistem ini adalah salah satu penunjang terciptanya Smart City di kota semarang dari bidang infrastruktur pembangunan. sistem ini menjadikan Dinas Pekerjaan Umum dan masyarakat Kota Semarang untuk ikut Read more…